Dasar Microsoft Word 2013
Tampilan Microsoft Word 2013
Memiliki tampilan yang sedikit berbeda dibandingkan dengan Ms. Word versi 2007, yakni menu file muncul kembali. Menu file ini disebut dengan istilah Backstage View. tampilan pada Mw. Word 2013 lebih sederhana dibandingkan dengan Ms. Word 2007 maupun Ms. Word 2010, yakni menggunakan warna-warna sederhana tanpa gradien seperti pada versi sebelumnya, hal ini menyebabkan Mw. Word 2013 atau office 2013 pada umumnya jauh lebih ringan dan lebih cepat.
1. Backstage View
Terletak di sebelah kiri atas lembar kerja Ms. Word 2013, disenut juga dengan menu file. PAda menu ini terdapat afsilitas untuk proteksi dokumen misalnya yang diinginkan untuk menyimpan file dengan password tertentu.
2. Ribbon
Adalah panel di bagian atas dokumen. Ribbon pada office 2013 memiliki 8 tab, yakni : Home, Insert, Design, Layout, References, Mailings, Review dan View. Setiap file terdiri dari group yang berisi fitur-fitur yang akan memudahkan dalam mengelolah dokumen.
3. Quick Access Toolbar ( Akses Cepat Toolbar)
toolbar yang berisi perintah yang paling sering digunakan.Untuk menu-menu yang sering digunakan daalm pekerjaan alangkah lebih baik apabila ditampilkan dalam Quick Access Toolbar, sehingga akan lebih efisiensi dan mempercepat dalam pekerjaan
Perintah Dasar Ms. Word 2013
1. Membuat Dokumen Baru
2. Membuka Dokumen
3. Menyimpan Dokumen
4. Menyetak Dokumen
5. Menampilkan Penggaris
6. Menutup Dokumen
Pengaturan Dasar Mw. Word 2013
1. MEngubah Satuan Ukuran
2. Menampilkan Text Boundaries
3. Mengatur Lokasi Penyimpanan File
Penganturan Dokumen 1
1. Pengaturan Margin
2. Mengatur Orientasi Kertas
3. Mengatur Jenis Kertas
4. Mengatur Layout kertas yang berbeda antar halaman
5. Memilih Jenis Font ( Huruf )
6. Mengatur Spasi
7. Mengatur Perataan Teks
8. Mengatur Indent dan Tabulasi
9. Membuat Daftar Isi
10. Membuat Kutipan dan Daftar Pusaka
Tidak ada komentar:
Posting Komentar